Cara Memperbaiki Komputer Yang Mati Total (MATOT) - Ada Info Baru
Cara Memperbaiki Komputer Mati Total (matot) - Mungkin saat ini anda sedang galau karena sekarang tidak bisa lagi menggunakan PC kesanyangan dan satu-satunya, mau di service ke tukang service belum punya dana, mau beli yang baru apalagi :), tenang aja sob semoga dengan  tips yang akan saya bagikan berikut ini bisa mengatasi komputer sobat yang sedang Matot (mati total). ok silahkan langsung disimak ya...


Mengatasi Komputer Mati ( Tidak Ada Power ).

Saat mau menghidupkan komputer dan dengan menekan tombol power tapi komputer/pc juga tidak mau Hidup/Menyala - tidak ada tanda-tanda kehidupan sama sekali. :), dan sebelum anda memutuskan untuk membawanya ke tukang servis, mungkin anda bisa coba memeriksa pada bagian-bagian yang berikut ini:
  • Kabel listrik tidak terpasang dengan benar.
  • Ada kabel yang putus di dalam area komputer
  • Power Suply Mengalami Kerusakan.
  • Kerusakan di Ups atau Stabilzer ( bila sobat menggunakannya )

Cara Penangananya:

1. Silahkan dicek semua koneksi kabel yang ada di CPU, dan bila ada kabel yang belum terpasang dengan baik dan benar maka pasangkanlah kembali dengan benar

2. Cek apakah Kabel ada yang rusak, terputus jika ada, ganti kabel tersebut.

3. Kemudian Coba diCek pada Power Supply, Biasanya bila Power Supply yang mati maka kipasnya juga ikut mati, Dan untuk lebih jelasnnya anda bisa mengeceknya dengan menghubungkan Kabel Yang berwarna Hijau dengan kabel yang berwarna Abu-abu. jika kipas yang ada pada power supply tidak juga mau menyala berarti Power supply di komputer anda mengalami kerusakan, untuk itu silahkan Ganti dengan yang baru. atau bisa anda bawa ke teknisi komputer.

4. Jika anda menggunakan Ups atau Stabilzer periksalah kembali apakah kedua alat tersebut masih berfungsi normal.

5. Bila anda sudah melakukan penangan diatas dan komputer anda masih juga tidak mau menyala, kemungkinan ada kerusakan Pada Motherbordnya, bila kerusakan sudah berada pada komponen ini Sebaiknya anda bawa ke teknisi komputer atau terpaksa deh Di lembiru alias Dilempar beli yang baru :).

Demikianlah tips yang amat singkat dari saya tentang cara mengatasi atau Memperbaiki Komputer Mati Total (MATOT). dan  semoga dengan tips diatas komputer anda bisa kembali digunakan sebagaimana mestinya..

Cara Memperbaiki Komputer Yang Mati Total (MATOT)

Cara Memperbaiki Komputer Mati Total (matot) - Mungkin saat ini anda sedang galau karena sekarang tidak bisa lagi menggunakan PC kesanyangan dan satu-satunya, mau di service ke tukang service belum punya dana, mau beli yang baru apalagi :), tenang aja sob semoga dengan  tips yang akan saya bagikan berikut ini bisa mengatasi komputer sobat yang sedang Matot (mati total). ok silahkan langsung disimak ya...


Mengatasi Komputer Mati ( Tidak Ada Power ).

Saat mau menghidupkan komputer dan dengan menekan tombol power tapi komputer/pc juga tidak mau Hidup/Menyala - tidak ada tanda-tanda kehidupan sama sekali. :), dan sebelum anda memutuskan untuk membawanya ke tukang servis, mungkin anda bisa coba memeriksa pada bagian-bagian yang berikut ini:
  • Kabel listrik tidak terpasang dengan benar.
  • Ada kabel yang putus di dalam area komputer
  • Power Suply Mengalami Kerusakan.
  • Kerusakan di Ups atau Stabilzer ( bila sobat menggunakannya )

Cara Penangananya:

1. Silahkan dicek semua koneksi kabel yang ada di CPU, dan bila ada kabel yang belum terpasang dengan baik dan benar maka pasangkanlah kembali dengan benar

2. Cek apakah Kabel ada yang rusak, terputus jika ada, ganti kabel tersebut.

3. Kemudian Coba diCek pada Power Supply, Biasanya bila Power Supply yang mati maka kipasnya juga ikut mati, Dan untuk lebih jelasnnya anda bisa mengeceknya dengan menghubungkan Kabel Yang berwarna Hijau dengan kabel yang berwarna Abu-abu. jika kipas yang ada pada power supply tidak juga mau menyala berarti Power supply di komputer anda mengalami kerusakan, untuk itu silahkan Ganti dengan yang baru. atau bisa anda bawa ke teknisi komputer.

4. Jika anda menggunakan Ups atau Stabilzer periksalah kembali apakah kedua alat tersebut masih berfungsi normal.

5. Bila anda sudah melakukan penangan diatas dan komputer anda masih juga tidak mau menyala, kemungkinan ada kerusakan Pada Motherbordnya, bila kerusakan sudah berada pada komponen ini Sebaiknya anda bawa ke teknisi komputer atau terpaksa deh Di lembiru alias Dilempar beli yang baru :).

Demikianlah tips yang amat singkat dari saya tentang cara mengatasi atau Memperbaiki Komputer Mati Total (MATOT). dan  semoga dengan tips diatas komputer anda bisa kembali digunakan sebagaimana mestinya..

3 komentar:

  1. klo komputer skrg idup tpi idup nya gk lama pandai mati sendiri itu apa yg rusak yah?

    BalasHapus
  2. batrai biosnya sob ganti .. trus set tanggal dan waktu

    BalasHapus